Bung Hatta di Hari-hari Terakhir Bung Karno
Hingga Sukarno menjelang wafat, Hatta tetap menjadi sahabat setia. Semua kebencian dan kecewaan semasa bersamanya menjadi bumbu kehidupan, tinggalan harta yang begitu berharga bagi...
Cerita Mat Item
Mat Item tidak punya reputasi sebagai pahlawan, seperti si Pitung, si Jampang, dan Entong Gendut, yang melawan penjajah Belanda. Cerita Mat Item terjadi setalah...
Raden Saleh, Daendels dan Megamendung
Pada 1836–1838, seorang seniman Arab-Jawa muda, Raden Saleh Syarif Bustaman (sekitar 1811–1880), yang akan menyelesaikan pendidikan magang di bidang seni selama sembilan tahun (1830–1839)...
Raffles dalam Cerita Rakyat Betawi
Tidak banyak dari zaman Inggris di Betawi yang mendapat keberuntungan memperoleh kemasyuran yang abadi seperti Thomas Stanford Raffles, Gubernur Jenderal Hindia Belanda 1811–1816 ....
M.H. Thamrin vs Mohammad Tabrani
Tidak banyak yang tahu perihal tokoh pergerakan nasional yang satu ini, kalaupun ada beberapa di antaranya banyak yang terkecoh dengan beranggapan bahwa beliau adalah...
Haji Darip Panglima Perang dari Klender
Darip adalah sosok fenomenal dalam sejarah perjuangan kemerdekaan Republik Indonesia. Pemimpin front perjuangan daerah timur ini dikenal berdedikasi tinggi, pantang menyerah, dan tanpa tedeng...
Kyai Mursalin Ulama Jawara Kepulauan Seribu
Adalah Kyai Mursalin bin Nailin. Orang Pulo—sebutan untuk masyarakat di Kepulauan Seribu—memanggilnya Nek Aing. Kyai Mursalin dikenal sebagai ulama sekaligus jawara di Kepulauan Seribu,...
Kapitein Joncker Sanweru Van Manipa
Kapitein Joncker, prajurit perang dan putera Sangaji (pejabat Kesultanan Ternate) dari Tumalehu, Manipa di Maluku Tengah ini pernah menggemparkan Nusantara, Seorang Kettingganger (orang rantai...
Chairil Anwar dan Jakarta
Sebulan setelah Chairil Anwar meninggal pada 28 April 1949, di dalam majalah Siasat menulislah Kismet alias Sujati S.A. dengan nada sendu. Karangannya bertitel “Cerita...
Onghokham Sejarawan Hedonis Jakarta
Di rumahnya yang didesain secara eksentrik dan dilengkapi dengan perabotan petani Jawa, Cina Peranakan, dan Indisch itu pula Ong mulai dikenal sebagai kolektor benda-benda...
















